xelebour
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.
Clock
Latest topics
» mau gabung nih bang xeleb ...
Mengenal 4 Tipe Stres I_icon_minitimeJanuary 29th 2010, 02:38 by juniar timotius

» Cara Bayi Mengatakan I Love You
Mengenal 4 Tipe Stres I_icon_minitimeApril 8th 2009, 18:43 by R3B3L

» sharing FS,FB,YM, id dicini iaa
Mengenal 4 Tipe Stres I_icon_minitimeApril 8th 2009, 18:41 by R3B3L

» bagi member baru harap mengisi forum perkenalan
Mengenal 4 Tipe Stres I_icon_minitimeApril 8th 2009, 18:40 by R3B3L

» Memonopoli Bandwith di Warnet
Mengenal 4 Tipe Stres I_icon_minitimeMarch 9th 2009, 19:54 by R3B3L

» Euy Ada Tutor Buat Aplikasi Portabel Menggunakan THINSTALL,,,
Mengenal 4 Tipe Stres I_icon_minitimeMarch 9th 2009, 19:52 by R3B3L

» Baca Ini Sebelum Posting
Mengenal 4 Tipe Stres I_icon_minitimeMarch 7th 2009, 20:39 by R3B3L

» Apa Itu Compiler
Mengenal 4 Tipe Stres I_icon_minitimeMarch 7th 2009, 20:27 by R3B3L

» Cara Membuat Website
Mengenal 4 Tipe Stres I_icon_minitimeMarch 7th 2009, 20:24 by R3B3L

» Menyetop Jalur Masuk Malware, Virus , Etc
Mengenal 4 Tipe Stres I_icon_minitimeMarch 4th 2009, 18:32 by 

» Cara Kerja Virus Komputer Menurut Jenisnya
Mengenal 4 Tipe Stres I_icon_minitimeMarch 4th 2009, 18:18 by 

» Top 10 Virus, Februari 2009
Mengenal 4 Tipe Stres I_icon_minitimeMarch 4th 2009, 18:07 by 

» 9 Kiat Singkirkan Virus Sality
Mengenal 4 Tipe Stres I_icon_minitimeMarch 4th 2009, 17:47 by 

» cara membuat BOT mirc
Mengenal 4 Tipe Stres I_icon_minitimeMarch 4th 2009, 15:33 by R3B3L

» COga_cowok GANTENG_cowok GANJEN
Mengenal 4 Tipe Stres I_icon_minitimeMarch 2nd 2009, 17:33 by 

» diriku tak pantas menjadi pilihan
Mengenal 4 Tipe Stres I_icon_minitimeMarch 1st 2009, 18:31 by firstia

» Cman mo test aja
Mengenal 4 Tipe Stres I_icon_minitimeMarch 1st 2009, 17:23 by firstia

» Mencari Istri Berdasarkan Karakter Komputer
Mengenal 4 Tipe Stres I_icon_minitimeFebruary 28th 2009, 19:55 by 

» Kemajuan Indonesia di bidang komunikasi
Mengenal 4 Tipe Stres I_icon_minitimeFebruary 28th 2009, 19:37 by 

» Kebiasaan pake komputer
Mengenal 4 Tipe Stres I_icon_minitimeFebruary 28th 2009, 19:32 by 

May 2024
MonTueWedThuFriSatSun
  12345
6789101112
13141516171819
20212223242526
2728293031  

Calendar Calendar

RSS feeds


Yahoo! 
MSN 
AOL 
Netvibes 
Bloglines 


Top posters
firstia (82)
Mengenal 4 Tipe Stres I_vote_lcapMengenal 4 Tipe Stres I_voting_barMengenal 4 Tipe Stres I_vote_rcap 
R3B3L (12)
Mengenal 4 Tipe Stres I_vote_lcapMengenal 4 Tipe Stres I_voting_barMengenal 4 Tipe Stres I_vote_rcap 
ewin_coga (2)
Mengenal 4 Tipe Stres I_vote_lcapMengenal 4 Tipe Stres I_voting_barMengenal 4 Tipe Stres I_vote_rcap 
zendent cruizz (2)
Mengenal 4 Tipe Stres I_vote_lcapMengenal 4 Tipe Stres I_voting_barMengenal 4 Tipe Stres I_vote_rcap 
Musang (1)
Mengenal 4 Tipe Stres I_vote_lcapMengenal 4 Tipe Stres I_voting_barMengenal 4 Tipe Stres I_vote_rcap 
pank2x (1)
Mengenal 4 Tipe Stres I_vote_lcapMengenal 4 Tipe Stres I_voting_barMengenal 4 Tipe Stres I_vote_rcap 
juniar timotius (1)
Mengenal 4 Tipe Stres I_vote_lcapMengenal 4 Tipe Stres I_voting_barMengenal 4 Tipe Stres I_vote_rcap 


Mengenal 4 Tipe Stres

Go down

Mengenal 4 Tipe Stres Empty Mengenal 4 Tipe Stres

Post by firstia February 28th 2009, 18:07

Sepertinya kita memang tak bisa luput dari stres. Di kantor, di rumah, bahkan tak melakukan apa-apa pun bisa menyebabkan stres. Menurut situs stressfocus.com, ada empat tipe stres yang dibagi dalam dua kelompok, yakni positif stres dan negatif stres. Yang termasuk dalam positif stres adalah eustres, yakni saat stres muncul, seseorang justru lebih produktif atau malah lebih kreatif dalam menyelesaikan pekerjaan.

Positif stres bisa membantu kita melakukan perubahan dalam hidup. Tak sedikit yang berganti profesi atau menemukan jalan keluar yang jitu dari suatu masalah. Positif stres juga membantu kita menyadari ada sesuatu yang salah dan harus diperbaiki. Penemuan-penemuan penting dalam bidang teknologi atau disain kreatif biasanya berasal dari stres tipe ini. Yang termasuk dalam kelompok negatif stres diantaranya adalah distress.

Perasaan stres ini muncul saat seseorang sedang frustasi, takut, atau punya kemarahan yang belum dilampiaskan. Bila terlalu sering mengalami distress, akibatnya adalah tekanan mental. Kemudian ada juga understress, yang terjadi saat seseorang mulai kehilangan tantangan. Manajemen kantor yang salah atau minimnya kesempatan untuk berpartisipasi dan menunjukkan skill sering menyebabkan stres tipe ini.

Understress bisa mendorong kita pada masalah baru. Jenuh dan perasaan tak berdaya adalah dua efek dari stres ini, akibatnya kita jadi kehilangan motivasi untuk bekerja. Tipe negatif stres terakhir adalah over-stress. Stres ini terjadi setelah seseorang bekerja keras atau berusaha berlebihan untuk menyelesaikan suatu pekerjaan demi memenuhi tenggat. Kondisi ini terus berulang karena kita tak punya waktu untuk break dan menarik napas sejenak, sehingga pikiran kita hanya terfokus pada cara menyelesaikan pekerjaan secepat mungkin.

Over-stress bisa berakibat pada berkurangnya kemampuan atau kreatifitas. Bagaimana jika pekerjaan kita rawan stres? Carilah cara untuk selalu memompa energi baru. Melakukan kegiatan yang bersifat relaksasi, cuti, berlibur, atau tidak memikirkan pekerjaan setelah jam kantor adalah sebagian dari usaha untuk mengelola stres.
firstia
firstia
Admin
Admin

Female
Jumlah posting : 82
Age : 39
Lokasi : jgc 21
Job/hobbies : reading, swimming,pucing...................
Registration date : 25.02.09

http://lia707.multiply.com

Kembali Ke Atas Go down

Kembali Ke Atas

- Similar topics

 
Permissions in this forum:
Anda tidak dapat menjawab topik